Kawah ijen

Kawah ijen Photography trip | 2 Day 1 Night

Kawah Ijen Photography Trip

Kawah Ijen Photography Trip adalah program perjalanan minat khusus yang dipandu oleh pemandu khusus yang memilili pengalaman bertahun-tahun di kawah ijen dan memahami kondisi alam dan waktu-waktu khusus untuk kegiatan photography di Kawah Ijen.

Ijen expedition tour memiliki pengalaman bertahun-tahun menangani program photography trip di kawah ijen, baik photografer Indonesia ataupun luar negeri.

Kawah ijen Photography trip | 2 Day 1 Night

5 Spot Foto Terindah yang Harus Dikunjungi Saat Mendaki ke Kawah Ijen

Kawah Ijen dari atas Gunung Ijen terlihat sangat indah. Kawah ini merupakan danau yang besar berwarna hijau kebiruan dengan kabut dan asap belerang yang sangat mempesona. Selain itu, udara dingin dengan suhu 10 derajat celcius, bahkan bisa mencapai suhu 2 derajat celcius, akan menambah sensasi tersendiri.

Nah! Bagi penghoby photography berikut spot terbaik yang wajib di abadikan di Kawah Ijen

  • Blue Fire ( landscape )
  • Danau Kawah Ijen ( landscape )
  • Milkyway ( landscape )
  • Penambang Belerang ( human interest )
  • Banyupait ( landscape )

Peralatan yang perlu disiapkan | Kawah ijen Photography trip

  • Jaket berbahan parasit/windbreaker
  • Masker pribadi N95/ masker kain/masker buff
  • Topi gunung
  • Sarung tangan
  • Sepatu trekking/sandal gunung
  • Senter ( bisa beli on the spot)
  • Obat – obatan pribadi

    Tips Mendaki Kawah Ijen

    Bagi kamu yang tidak kuat dingin sepertiku dan juga tidak pernah naik gunung maka kamu wajib menyimak tips penting berikut ini:

    1. Latihan fisik beberapa hari sebelumnya agar tidak kaget selama di sana.
    2. Gunakan pakaian berlapis dan jaket tebal.
    3. Gunakan sepatu yang memiliki alas bergerigi atau sepatu khusus gunung.
    4. Kaos kaki tebal sudah pasti.
    5. Gunakan syal dan juga topi demi melindungimu dari udara dingin dini hari yang menusuk.
    6. Bawa barang seperlunya saja
    7. Sebelum mulai trekking pastikan kamu sudah ke toilet terlebih dahulu.
    8. Bila kamu takut lapar maka usahakan agar kamu hanya memakan makanan
    9. Senter. Sepanjang perjalanan menuju Kawah Ijen pemandangan yang terlihat hanyalah gelap gulita.
    10. Masker sangat penting selama di sana.
    11. Kacamata UV.
    12. Bawa keperluan pribadi lainnya yang tidak terlalu berat seperti tisu, tisu basah, tolak angin, dan minyak angin.
    13. Terakhir, bagi kamu yang telah melakukan persiapan yang cukup baik namun tetap tidak kuat trekking ke Kawah Ijen maka jangan khawatir karena di sana terdapat ojek manusia yang siap membantumu hingga ke puncak Gunung Ijen dengan menggunakan gerobak. Tarif per orang menggunakan jasa ojek manusia hingga ke puncak sebesar Rp 1.200.000 dan tarif turun dari puncak ke meeting point awal sebesar Rp 600.000 per orang. Fantastis memang, tapi yang menarik kamu hingga ke puncak terdiri dari 4 hingga 6 orang tergantung ukuran dari sang penumpang.

Untuk reservasi dan info Selengkapnya Hubungi CS
Call/Wa : 081358709100

Recent Posts

Open chat
1
Need help?
Scan the code
Hello 👋
Can we help you?